Ketua kelompok Tani Exodus desa kesetnana, Olimpius Benu dan Soleman Knaufmone dengan didampingi penyuluh kementrian kelautan dan perikanan TTS Getruida Kause ketika ditemui wartawan di Kesetnana membenarkan hal tersebut

Getruida yang dalam pemberitaan terdahulu ditulis namanya Eda Kause mengatakan pihaknya dari penyuluh perikanan TTS hanya sebatas mendampingi Tim dari dinas kelautan dan perikan TTU bukan termasuk dalam tim disributor

“Kami hanya diminta untuk mendampingi bukan masuk dalam tim distributor, Tim distributor adalah dari dinas perikanan TTU,” ungkap Getruida

Terpisah, Koordinator penyuluh Kemetrian Kelautan dan Perikanan Kabupaten TTS Yohanis Punuf menjelaskan bahwa bantuan tersebut merupakan hasil pokok – pokok pikiran (pokir) anggota DPRI – RI Edward Tannur dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) saat reses dikelompok Tani Exodus kestnana disertai pengajuan proposal oleh Penyuluh kementrian Kelautan dan Perikanan Timor Tengah Selatan (TTS) dan pendistribusian bantuan oleh Tim Dinas Kelautan & Perikanan Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU) sementara Penyuluh dari kementrian Kelautan dan Perikanan TTS hanya sebatas mendampingi saat pendistribusian sesuai komentarnya pemberitaan terdahulu

Tetap Terhubung Dengan Kami:
Laporkan Ikuti Kami Subscribe

CATATAN REDAKSI: Apabila Ada Pihak Yang Merasa Dirugikan Dan /Atau Keberatan Dengan Penayangan Artikel Dan /Atau Berita Tersebut Diatas, Anda Dapat Mengirimkan Artikel Dan /Atau Berita Berisi Sanggahan Dan /Atau Koreksi Kepada Redaksi Kami Laporkan,
Sebagaimana Diatur Dalam Pasal (1) Ayat (11) Dan (12) Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers.